Category Program Kerja

UKF Join with Children (UJWC)

UKF Join With Children (UJWC) merupakan bentuk pengabdian UKF kepada masyarakat dengan membina, mendampingi dan mengikutsertakan masyarakat dalam usaha-usaha pelestarian fauna. Sasaran program jangka panjang ini adalah siswa Sekolah Dasar (SD) kelas IV dam V dari lingkar Kampus IPB Darmaga…

Lomba Desain Poster

Tema “Hutan sebagai Resapan Air”   Persyaratan Umum Peserta LDP Peserta LDP terdaftar secara sah sebagai siswa/i sekolah yang bersangkutan (dibuktikan dengan fotokopi Kartu Pelajar) Peserta LDP wajib mengisi formulir pendaftaran dan membayar uang pendaftaran ke nomor rekening BNI 017…

Lomba Menulis Essay

Tema” Biopori dan  Sumur Resapan untuk Mencegah Banjir dan Kelangkaan Air”   Persyaratan Umum Peserta (LME) Peserta LME terdaftar secara sah sebagai siswa/i sekolah yang bersangkutan (dibuktikan dengan fotokopi Kartu Pelajar) Peserta LME wajib mengisi formulir pendaftaran dan membayar uang…

Lomba Cepat Tepat Konservasi

Ruang Lingkup materi Materi umum tentang konservasi Komponen lingkungan (biotik dan abiotik) Hubungan lingkungan dengan manusia Dampak dan penyebab kerusakan lingkungan Upaya-upaya menjaga lingkungan Keanekaragaman fauna dan flora Indonesia Definisi satwaliar dan ekologinya Perundang-undangan tentang konservasi satwaliar Manajemen konservasi dalam…

Eksplorasi Kolaboratif Resort Salak Satu TNGHS

Kegiatan Eksplorasi Kolaboratif merupakan program kerja Uni Konservasi Fauna (UKF) IPB sebagai bentuk pengukuhan identitas UKF yang merupakan unit kegiatan mahasiswa berbasis penelitian. Dalam perkembangannya, kegiatan ini tidak hanya diinisiasi oleh UKF. Pengikutertaan berbagai pihak menjadi langkah baru dalam menghimpun…